gambar

gambar

Minggu, 22 Agustus 2010

Pemikiran Generasi Muda Tentang Pertanian

Pertanian di Indonesia dari hari ke hari tidak ada kemajuan yang berati, tetapi mungkin 10 atau 20 tahun ke depan mungkin saja bisa maju lagi, ini dilandasi karena sumber daya manusia sekarang lebih maju. pertanian di indonesia sekarang ini mengalami kemajuan, sekarang indonesia sudah tidak lagi inpor beras dari luar negeri karena sekarang hasil panen nasional sudah mencukupi tetapi jagung masih belum bisa mencukupi kebutuhan nasional. pertanian di indonesia seharusnya lebih maju dari pada negara tetangganya sepeti Vietnam, pertanian indonesia kalah pesat di bandingkan Vietnam. seharusnya para generasi muda sekarang bisa lebih kreatif dalam mengembangkan pertanian di indonesia, padahal indonesia merupakan negara yang sangat besar lahannya pertaniannya tetapi malah tidak di manfaatkan. padahal jika  pertanian indonesia maju tingkat ekonomi kita akan terbantu tidak akan ada lagi ada kasus busung lapar atau gizi buruk. pertanian merupakan pondasi kekuatan pangan suatau negara apabila pertaniannya kuat maka negara tersebut tingkat kesejahteraannya tinggi.

Lahan pertanian di Indonesia sangat lah besar, seharunya ini dinamfaat kan dengan baik, dari lahan pyang ada sekitar 30% seharunya dijadikan lahan pertanian,

Dede Nurjaman
Agroteknologi UMY  

Tidak ada komentar:

Posting Komentar